Bacirita Edisi 06 "Silaturahmi Bersama Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado" - News - BPS-Statistics Indonesia Sulawesi Utara Province

Sampaikan keluhan anda mengenai Kinerja Pelayanan Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Utara melalui link berikut

Mikro Data Susenas Maret 2024 telah tersedia pada website silastik.bps.go.id

Publikasi Provinsi Sulawesi Utara Dalam Angka 2025 telah tersedia pada link berikut

Integrated Statistical Services BPS Sulawesi Utara, 17 Agustus Street, Manado, Sulawesi Utara email : bps7100@bps.go.id, Office Hour 08.00 s/d 15.30 GMT+8

Bacirita Edisi 06 "Silaturahmi Bersama Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado"

Bacirita Edisi 06 "Silaturahmi Bersama Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado"

January 3, 2022 | Other Activities


Senin, 3 Januari 2022, Bertempat diruang Aula lantai 2, gedung BPS Provinsi Sulawesi Utara, , pada hari pertama kerja di tahun yang baru ini, telah dilaksanakan Acara “Bacirita” dengan menghadirkan rekan kerja yang berlokasi paling dekat yakni bersampingan dengan gedung BPS Provinsi Sulawesi Utara yaitu Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado. 
Acara ini dikemas santai dengan tema Silaturahmi. Kepala Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado diwakili oleh Bpk Jeky Gerung, Kepala Seksi Lalu Lintas Keimigrasian bersama tim. Dalam sambutannya, Asim Saputra, selaku kepala BPS Provinsi Sulawei Utara menyampaikan harapannya, agar kerja sama yang telah terjalin selama ini dengan Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Manado akan terus berjalan dengan baik.
Pemotongan Tumpeng merupakan puncak dari Acara Bacirita di awal tahun yang baru ini, sebagai wujud rasa syukur atas setiap keberhasilan dan pencapaian serta prestasi yang boleh di raih di tahun 2021. Dengan harapan, kedepan nanti, sambil memohon penyertaan dari Yang Maha Kuasa, BPS Provinsi Sulawesi Utara akan terus dimampukan untuk menjawab setiap tantangan di sepanjang tahun 2022, meraih prestasi gemilang dan memberikan yang terbaik untuk kemajuan, kesejahteraan dan pembangunan khususnya di Sulawesi Utara.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Utara

Jl. 17 Agustus

Manado

95119

Telp (0431) 847044

Mailbox : bps7100@bps.go.id

Sosial Media : @bpsprovsulut

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia