Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2023 - News - BPS-Statistics Indonesia Sulawesi Utara Province

Sampaikan keluhan anda mengenai Kinerja Pelayanan Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Utara melalui link berikut

Mikro Data Susenas Maret 2024 telah tersedia pada website silastik.bps.go.id

Publikasi Provinsi Sulawesi Utara Dalam Angka 2025 telah tersedia pada link berikut

Integrated Statistical Services BPS Sulawesi Utara, 17 Agustus Street, Manado, Sulawesi Utara email : bps7100@bps.go.id, Office Hour 08.00 s/d 15.30 GMT+8

Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2023

Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2023

January 30, 2023 | Other Activities


Senin, 30 Januari 2023 seluruh Kepala BPS Kabupaten/Kota se-Sulawesi Utara melakukan Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2023 yang telah disusun. Penandatanganan dilakukan  di Aula Kantor BPS Provinsi Sulawesi Utara.

Penyusunan Perjanjian Kinerja Tahun 2023 merupakan salah satu tahapan dalam Sistem Akuntabilitas Kinerja Intansi Pemerintah yang termuat dalam Peraturan Presiden Nomor 29 tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah, serta didasari oleh Peraturan Menteri Pendayaan Aparatur Negara Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja Dan Tata Cara Reviu Instansi Pemerintah.

Perjanjian Kinerja Tahun 2023 ini disusun dengan tujuan sebagai dasar dan wujud nyata komitmen untuk meningkatkan integritas, akuntabilitas, transparansi, dan kinerja aparatur serta menjadi landasan untuk memonitoring dan evaluasi pencapaian tujuan dan sasaran.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Utara

Jl. 17 Agustus

Manado

95119

Telp (0431) 847044

Mailbox : bps7100@bps.go.id

Sosial Media : @bpsprovsulut

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia